Rangkaian DC kapasitif dan induktif



RANGKAIAN LISTRIK
Rangkaian listrik adalah susunan komponen-komponen elektronika yang dirangkai dengan sumber tegangan menjadi satu kesatuan yang memiliki fungsi dan kegunaan tertentu.

Rangkain Arus Searah (DC)
Dalam suatu rangkaian listrik selalu dijumpai suatu sumber dan beban. Bila sumber listrik DC, maka sifat beban hanya bersifat resistif murni, karena frekuensi sumber DC adalah nol.
ReaI Induktansi induktif (XL) akan menjadi nol yang berarti bahwa induktor tersebut akan short circuit. Reaktansi kapasitif (XC) akan menjadi tak berhingga yang berarti bahwa kapasitif tersebutakan open circuit. Jadi sumber DC akan mengakibatkan beban beban induktif dan beban kapasitif tidak akan berpengaruh pada rangkaian. 

Arus DC adalah arus yang mempunyai nilai tetap atau konstan terhadap satuan waktu, artinya diaman pun kita meninjau arus tersebut pada wakttu berbeda akan mendapatkan nilai yang sama.

1. Beban Kapasitif
Beban kapasitif adalah beban yang mengandung suatu rangakaian kapasitor. Beban ini mempunyai faktor daya antara 0 – 1 “leading”. Beban ini menyerap daya aktif (kW) dan mengeluarkan daya reaktif (kVAR). Arus mendahului tegangan sebesar φ°.
contoh menggunakan rangkaian kapasitif adalah kapasitor

gambar.  bentuk Kapasitor

Secara matematis dinyatakan :
Rumus:      XC = 1 / 2πfC

Dimana:
 XC = Reaktansi Kapasitif (ohm)
 f = Frekuensi (Hz)
 C = Kapasitas Kapasitor (farad)

Grafik beban kapasitif:




3. Beban Induktif
Beban induktif adalah beban yang mengandung kumparan kawat yang dililitkan pada sebuah inti biasanya inti besi, contoh : motor – motor listrik, induktor dan transformator. Beban ini mempunyai faktor daya antara 0 – 1 “lagging”. Beban ini menyerap daya aktif (kW) dan daya reaktif (kVAR). Tegangan mendahului arus sebesar φ°. 
contoh yang menggunakan rangkaian induktif adalah induktor 

gambar Induktor
Secara matematis dinyatakan :
RUMUS :       XL = 2πf.L

Dimana: XL = Reaktansi induktif (ohm)
               f  = Frekuensi (Hz)
               L = Induktansi (H)



Grafik beban induktif:




Rangkaian R-L-C Seri
Hambatan seri R, XL dan XC dihubungkan dg teg. bolak-balik V.


Hukum Ohm I :

V= iR
V= iXL
Vc= iXc
   Keterangan:
   VR = beda potensial antara ujung2 R
   VC = beda potensial antara ujung2 XC
   VL = beda potensial antara ujung2 XL
Besar tegangan total V ditulis secara vektor : 


Hambatan R, XL dan XC juga dijumlahkan secara vektor :

Z=R2+( XL- XC)2




 Keterangan:
 Z = impedansi (Ohm)
 contoh soal :
 Perhatikan gambar rangkaian R-L-C seri yang dihubungkan dengan arus dan tegangan listrik Bolak-balik. (R= Resistor=hambatan, L=inductor=kumparan, C=Kapasitas kapasitor)
Tentukan :
  • a. Nilai reaktansi/hambatan induktif (XL) dari induktor
  • b. Nilai reaktansi kapasitif/hambatan kapasitif dari kapasitor (XC)
  • c. Nilai impedansi /hambatan total rangkaian
      • penyelesaian
      • a. Untuk mencari reaktansi induktif dengan rumussebagai berikut :
b. Reaktansi kapasitif (XL) :
c.Impedansi rangkaian (Z) :







diambil dari : https://djodieselka.wordpress.com/2012/10/02/soal-soal-rangkaian-listrik/
http://rasyidintjastry.blogspot.com










2 komentar:

  1. Harrah's Las Vegas - Mapyro
    Harrah's Las Vegas is located in the centre of the Las 평택 출장샵 Vegas Strip, a 5-minute walk from 충주 출장샵 High 용인 출장마사지 Roller, Las Vegas Convention 삼척 출장마사지 Center. There 화성 출장샵 are 9 restaurants

    BalasHapus